Kopi Robusta Ngrancah memiliki keunggulan cita rasa yg khas dengan aroma Java mocca yg kuat dan sistim pola pengolahan lahan yang secara organik dan juga sudah bersertifikat organik yang di peroleh melalui lembaga sertifikasi organik (LESOS) Selain dengan potensi kopi yang di miliki desa ngrancah juga di kembangkan melalui pengembangan wisata edukasi kopi Ngrancah.
Tulis komentar produk ini!